Tuesday, September 25, 2012

Potted Garden Inspiration

Hi there!

It's approaching rainy season in Indonesia.
Makin mendekati musim hujan!

It is the first year for me to have a (potted) garden and I am excited to pass this challenging season well really. I am sure I will learn something new. Thanks to the weather :)
Baru tahun ini saya punya kebun dalam pot dan saya tertantang juga untuk melewati musim hujan kali ini dengan baik. Pasti saya akan dapat pelajaran baru tentang berkebun yah. Terima kasih musim hujan! :)

If you want to share your experience gardening during the rainy season, please feel free to leave your comment and let's learn together.
Kalau teman-teman ingin berbagi pengalaman berkebun di musim hujan, boleh banget loh meninggalkan pesan dan mari kita belajar bersama.

By the way, check out some of inspiration for your potted garden. If you don't have a potted garden yet, I recommend you to try one. It is fun! :)
Omong-omong, simak beberapa inspirasi kebun dalam pot berikut. Jika teman-teman belum punya kebun dalam pot, saya sarankan untuk mencobanya. Seru deh! :)

I love the idea of re-defining a tea pot. It's cute and elegant at the same time.
Saya suka ide mengalihkan fungsi poci teh ini menjadi pot. Imut dan elegan.
How about reusing old flour sifter?
Bagaimana kalau ayak tepung usang dijadikan pot?

.. or creating a mini vertical garden of pastel pots on your fence
.. atau menciptakan taman vertikal mini dengan pot berwarna pastel di pagar

.. turn cracked mug or bowl into pots. 
.. gunakan mug atau mangkok retak sebagai pot


anything can be planters! It's so eco-friendly! :)
.. apapun bisa dijadikan pot. Jadi kita tetap ramah lingkungan! :) 


 ..pots from old boots
.. pot dari sepatu bekas

.. create more garden space on the wall! I super like this idea. 

.. ciptakan lebih ruang tambahan untuk berkebun dengan menggunakan dinding! 
Saya suka sekali ide ini. 


And lastly, pots made of formula cans. I like that they are painted to prevent them from being rusted.
.. Dan akhirnya, pot dari kaleng susu bekas yang dicat agar tidak karatan. 


I hope you are inspired to utilize anything at home for your garden.
Let's create something out of anything we have at the moment now. 
Semoga teman-teman terinspirasi untuk menggunakan apapun yang ada di rumah untuk berkebun.
Mari kita menciptakan sesuatu dengan apapun yang kita punya saat ini :)

Cheers,
Irene

PS: the pictures are gathered from various blogs. Too bad I didn't save the links. I will try to save my reference next time :)

2 comments:

virtri said...

Lucuuuu luccuuuu idenya! tar aku kasih tau papa untuk pasang di rumah jogja!:)

Irene Natalia said...

asikk!! makin pengen maen ke rumah jogjamu, vir! :D